Apakah ada penelitian yang tidak memiliki hipotesis? Untuk memberikan jawaban atas pertanyaan ini kita tidak boleh berpikir pada hal yang benar dan tidak benar secara mutlak. Ada dua alternatif jawaban dan masing-masing mendasarkan diri pada argumentasi yang kuat....
Salah satu tantangan yang harus dihadapi oleh mahasiswa tingkat akhir adalah memahami cara membuat proposal skripsi sebagai langkah awal mengerjakan tugas akhir tersebut. Berikut ini beberapa langkah berdasar struktur penyusunan skripsi sebagai sebuah karya ilmiah....